Bincang Santai Cara Mengelola Media Sosial
1 October 2018

P4TK TK dan PLB Bandung melakukan kunjungan ke Biro Komunikasi dan Layanan Masyarakat (BKLM) Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan pada Kamis (13/09).
Perbincangan santai mengalir antara tim BKLM yang dilomandoi Mas Andes dan tim P4TK TKPLB yg dipimpin Ibu Aline. Fokus diskusi sendiri berkutat pada cara pengerjaan mengolah informasi dan mendistribusikannya ke berbagai platform. Seperti facebook, twitter, instagram, dan juga kanal youtube. (Yayan DeLonge)
Berita Lainnya

Mendikbud Buka Pelatihan Kurikulum 2013 di Jayapura(2)
JAYAPURA, TAJUKTIMUR.COM — Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Muhadjir Effendy membuka pelatihan kurikulum 2013 (K13) bagi guru sasaran jenjang SMP,

Pojok Belajar BBGP Jabar 2024: Komunitas Guru Penggerak Kab.Tanah Bumbu Provinsi Kalimantan Selatan
Bandung (27/09) ㅡ Balai Besar Guru Penggerak (BBGP) Jawa Barat sukses menggelar Pojok Belajar yang mempertemukan Komunitas Guru Penggerak Kota

Kapus Lantik Kadep dan Koordinatorat WI
Kapus Lantik Kadep dan Koordinatorat WI Kepala PPPPTK TK dan PLB Bandung, Drs. Abu Khaer melantik Kepala Departemen (Kadep) di