Layanan Pojok Belajar 7 Jurus BK Hebat
15 September 2025
7 Jurus Bimbingan Konseling (BK) Hebat merupakan strategi dalam Pembinaan Karakter Positif Peserta Didik untuk dapat menciptakan lingkungan belajar yang aman, nyaman, dan menyenangkan serta melahirkan pendidikan yang bermutu. Implementasi dilakukan mulai dari jenjang Sekolah Dasar.
Ingin tahu apa saja dan bagaimana 7 Jurus BK Hebat diimplementasikan?
Ikuti Layanan Pojok Belajar Implementasi 7 Jurus BK Hebat untuk Pendidikan Bermutu jenjang Sekolah Dasar.
Pada hari Senin, 22 September 2025
Bertempat di SDN Cimahi Mandiri 1
(Jl. Alun-Alun Tim. No.44, Cimahi)
Dapatkan:
– Materi 7 Jurus BK Hebat
– Diskusi dan berbagi dengan rekan sejawat
– Sertifikat Pelatihan
– Disediakan konsumsi
Pendaftaran melalui tautan:
https://s.id/Daftar-7-Jurus-BK-SD
(Terbuka untuk 120 Guru SD di Bandung Raya)
*BBGTK tidak membiayai transportasi peserta
Agenda Non Diklat Lainnya
Roadshow Webinar Assemblr EDU
Kemendikdasmen berkolaborasi dengan Dinas Provinsi Jawa Barat dan Balai Besar Guru dan Tenaga Kependidikan Provinsi Jawa Barat menyelenggarakan Roadshow Webinar
Webinar “How To Be A Creative Teacher Or Parent In A New Normal Life”
Setelah adanya pandemi global virus corona, dunia dipastikan akan memasuki fase new normal. Hal itu tentu saja juga berlaku di
Pengumuman Peserta Seminar EduMediaTek Edisi Hardiknas 2025
📢📢📢 Selamat kepada Guru dan Tenaga Kependidikan Provinsi Jawa Barat yang telah terpilih sebagai peserta Seminar GTK Seri Hardiknas 2025!