Pejabat Kemdikbud Apresiasi Batik Ciprat

12 February 2019

#SahabatLuarBiasa, masih ingat kan dengan Batik Ciprat ?

Nah, dalam ajang Rembuk Nasional Pendidikan dan Kebudayaan Tahun 2019 Batik Ciprat ikut “manggung” loh !

Tengok saja penampilan Bapak Dirjen Guru dan Tenaga Kependidikan (GTK), DR. Supriono M.Ed yang gagah mengenakan batik ciprat bercorak hijau bersemu cokelat. Tak mau kalah, Bapak Sekretsris Jenderal Kemendikbud, Didik Suhardi, Ph.D juga terlihat energik dengan batik motif lain karya siswa SLB.

Dispersembahkan oleh Kepala PPPPTK TK dan PLB Bandung, bapak Drs Abu Khaer, batik ciprat karya SLBN Semarang mencuri perhatian di even tahunan Kemdikbud kali ini. Sudah saatnya kita mengapresiasi hasil karya dari para siswa “berkemampuan khusus” ini.
Kini semua jadi lebih bergaya dengan Batik Ciprat. (admin)

Pojok Belajar : Studi Tiru BBPPMPV BMTI ke BBGP Jabar Mengenai Pengelolaan Tenaga Kontrak

Dalam rangka meningkatkan kualitas layanan bagi Tenaga PPNPN dan Outsourcing, Balai Besar Pengembangan Penjaminan Mutu Pendidikan Vokasi Bidang Mesin Teknologi

Siswa-Siswi SDN 260 Griya Bumi Antapani Ikuti 4 Materi Praktikum IPA di Lab BBGTK Jabar

Bandung (09/10) – Siswa SDN 260 Griya Bumi Antapani melaksanakan kegiatan praktikum Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) selama dua hari di

Lapor Beri Kami Penilaian WhatsApp