Perubahan Nomenklatur

1 May 2025

📢 Pengumuman Penting!
Sahabat BGTK Jabar, sesuai dengan Permendikdasmen No. 5 Tahun 2025 tentang Organisasi dan Tata Kelola UPT di bidang Guru dan Tenaga Kependidikan, kini ada perubahan nama untuk beberapa UPT!

🌟 Balai Besar Guru Penggerak Provinsi Jawa Barat resmi berubah menjadi:
Balai Besar Guru dan Tenaga Kependidikan Provinsi Jawa Barat (BBGTK Jabar)

Perubahan ini merupakan bagian dari upaya memperkuat layanan dan pengembangan kompetensi bagi guru dan tenaga kependidikan di Provinsi Jawa Barat.

Mari terus bergerak bersama dalam meningkatkan kualitas pendidikan di Jawa Barat! 💪📚

Bahasa Indonesia Berkumandang di Kancah Internasional

Momen bersejarah bagi bangsa Indonesia ada di depan mata! Bahasa Indonesia berkumandang di kancah internasional #SobatBelajar Sejak 20 November 2023,

Terima Kasih atas Dedikasi

Perjalanan penuh makna tak lepas dari dedikasi yang tulus. Terima kasih Bapak Mohamad Hartono, S.H., M.Ed. dan Bapak Romy Satria

Instagramania eps 4: Upgrading Kemampuan Kompetensi Pendidik dalam Implementasi Pendidikan Inklusi Melalui PMM

Sampurasun #SahabatBBGPJabar! Sudah pada tahu belum, kalau di Platform Merdeka Mengajar (PMM) terdapat menu Pelatihan Mandiri untuk meng-upgrade kompetensi Sahabat

Lapor Beri Kami Penilaian WhatsApp